Bismillahirrahmanirrahim, Cara merawat bunga mawar – Bunga mawar dikenal banyak orang khususnya orang yang lagi jatuh cinta sebagai symbol romantisme. Memberikan hadiah bunga mawar yang dilakukan oleh seorang pria kepada pasangan wanitanya sudah seperti tradisi yang dikenal kuat di masyarakat. Bunga yang satu ini memang dikenal memiliki bentuk yang sangat …
Cara Menanam Bunga Mawar
Bismillahirrahmanirrahim, Bunga sering diasumsikan sebagai lambang keindahan dalam kehidupan. Salah satu bunga yang melambangkan keindahan adalah jenis bunga mawar. Sebagai bunga yang paling banyak digemari dan dikagumi, mawar memiliki berbagai jenis mulai dari mawar liar (wild rose) hingga mawar taman (garden rose). Harganya pun relatif terjangkau di pasaran. Budidaya bunga …
Cara Menanam Kentang
Bismillahirrahmanirrahim, Cara menanam kentang – Kentang adalah salah satu dari jenis komoditas pangan terbesar di Indonesia. Dengan nama latin Solanum Tuberosum kentang merupakan tanaman yang tergolong ke dalam jenis umbi-umbian (umbi batang). Meskipun belum dapat menggeser kedudukan nasi sebagai makanan pokok di Indonesia, namun sekarang banyak sekali orang yang membudidayakan …
Cara Membuat Pupuk Organik
Bismillahirrahmanirrahim, Pupuk merupakan salah satu bahan yang diperlukan untuk berkebun dan bertani. Terdapat banyak sekali jenis pupuk yang bisa kamu gunakan, salah satunya adalah pupuk organik. Cara membuat pupuk organik cukup mudah dan bisa dilakukan dengan menggunakan bahan-bahan yang gampang didapat. Terdapat 2 jenis pupuk organik, yaitu pupuk organik cair …
Jenis Jenis Pupuk
Bismillahirrahmanirrahim, Jenis jenis pupuk – Bagi Anda yang suka bercocok tanam, baik untuk keperluan bisnis peternakan maupun yang hanya sebatas mengisi waktu luang, maka pastinya mengenal istilah pupuk dan fungsinya. Pupuk sudah menjadi bahan utama yang harus ada karena fungsinya yang sangat mendasar bagi segala jenis tanaman. Dengan pupuk yang …
Cara Menanam Sawi
Bismillahirrahmanirrahim, Salah satu jenis sayuran yang paling banyak digemari oleh masyarakat Indonesia adalah sawi. Selain karena kaya akan khasiat dan manfaat, sawi hijau juga mudah didapatkan dan di budidaya. Dan harga sawi hijau juga murah meriah baik di pasar swalayan maupun pasar tradisional. Karena kepopulerannya, banyak orang yang penasaran dengan …
Cara Menanam Kangkung Darat dan Air
Bismillahirrahmanirrahim, Kangkung merupakan salah satu sayuran yang bisa ditemukan pada di semua pasar tradisional Indonesia. Dalam menanam sayur, kamu tidak memerlukan teknik khusus. Sehingga hanya dengan mengetahui cara menanam kangkung saja, maka siapa saja bisa menanam dan membudidayakan kangkung. Walaupun terkesan mudah, tetapi kamu harus benar-benar paham bagaimana metode menanam …
Cara Menanam Tomat
Bismillahirrahmanirrahim, Tomat selain mengandung banyak sekali manfaat nutrisinya, cara memakannya pun beragam. Bisa dimakan langsung, bisa dibuat jus, dan tomat menjadi bahan utama pembuatan saus. Hal inilah yang menjadikan tomat menjadi salah satu tanaman yang cukup banyak di budidayakan. Cara Menanam Tomat Di Kebun Tanaman tomat bisa ditanam di berbagai …